Kamis, 26 April 2018

Resep Sambal Goreng Hati Sapi Buatan Sendiri

Resep Sambal Goreng Hati Sapi Buatan Sendiri - Rany Angraeny



Bahan-bahan
  1. 500 gr hati sapi
  2. 10 butir bawang merah, di iris
  3. 1 buah tomat
  4. Resep Nasi 2 lembar daun salam
  5. 1 bungkus merica bubuk
  6. sesuai selera Tambahkan cabe biar terasa pedas
  7. secukupnya Tambahkan garam dan gula pasir
  8. Minyak secukupnya untuk menggoreng dan menumis



Langkah
  1. Kukus hati selama 10 menit, biarkan dingin, potong dadu 2x2 cm.
  2. Panaskan 3 sendok makan minyak goreng, tumis bumbu hingga harum. Masukkan lengkuas dan daun salam.
  3. Masukkan hati sapi, aduk rata.
  4. Tambahkan garam, dan gula pasir, masak hingga matang dan bumbu meresap.
  5. Masukkan cabe dan aduk rata.
  6. Setelah selesai angkat dan hidangkan.
Tambah langkah


Tidak ada komentar:

Posting Komentar